TIPS TRAVELLING DENGAN BAYI SAAT PANDEMI ( Covid-19 - Corona )
![]() |
Berlatar Burj Khalifa |
19 Juli 2020 saya bersama anak saya sampai dengan selamat di Dubai. Kami melakukan perjalanan selama kurang lebih 15 jam (ini masih waktu terbangnya saja ) , ya bisa ditotalin sehari juga waktu tempuh kami dari Medan - Jakarta - Dubai.
Menjadi suatu kekhawatiran sendiri ketika saya memang harus bepergian dengan bayi, flight ke Dubai di tengah situasi pandemi ini (corona - covid 19). Hanya berdua dengan bayi berusia 8 bulan.
Selama perjalanan saya berdoa dan sebisa mungkin tetap pakai handsanitizer yang terus ada di kantong waist bag saya. Saya sangat bersyukur sampai dengan selamat dan hasil PCR swab saya negatif. Saya swab tes langsung di Dubai International Airport, dan pada saat itu tidak dipungut biaya.
Untuk lebih jelasnya klik link dibawah ini, saya sudah rangkum dalam sebuah video di YouTube saya, apa saja persiapan saya untuk travelling dengan bayi ke Dubai. Semoga bermanfaat. Terimakasih !
YouTube Mami DXB
Tidak ada komentar: